adhyaksanews.online, Salakan
Desa Lukpanenteng kecamatan Bulagi Selatan kabupaten Banggai Kepulauan Sulawesi Tengah masuk 15 Desa terbaik untuk tujuan wisata di Indonesia.
Ini adalah hasil penilaian presentase serta wawancara juga Verifikasi di lapangan pada Lomba Desa wisata Nusantara tahun 2023.hal ini berdasarkan hasil akhir penilaian Lomba Desa Nusantara se Indonesia tahun 2023.
Berdasarkan nomor 124/PDP/01.03/XI/2023 inilah nama nama Desa peringkat terbaik dalam kategori Desa tertinggal/sangat tertinggal dan berkembang dalam Lomba Desa Wisata Nusantara se Indonesia tahun 2023.
●Desa Bangsri,Blora Jateng.
●Desa Bantahan.Aceh Utara.Nanggtoe Aceh.
●Desa Golo.Manggarai Timur.NTT.
●Desa Guci. Tegal.
●Desa ISO.Maluku Tenggara.
●Desa Kalipelus.Pacitan.Jatim.
●Desa Kilauan Negeri.Tanggamus.Lampung.
●Desa Labengki Konawe Utara.Sultengara.
●Desa LifuLeo.Kupang.NTT.
●Desa.Lukpanenteng.Bangkep.Sulteng.
●Melung.Banyumas.Jatim
●Desa Partungko.Samosir.Sumut.
●Desa PELA.kutai.Kaltim.
●Desa Tanjung Laut.Jamvi.
●Desa Waetuwo.Waji.Sulsel.
Sebagai urutan 10 dari 25 Desa wisata terbaik se Indonesia 2023.Desa Lukpanenteng mengandalkan keindahan danau Kaca/Danau Paisupok.
Dengan di raihnya urutan ke 10 dari 15 Desa Wisata terbaik se Indonesia 2023 berati sinkron dengan misi dari PJ Bupati Bangkep Ihsan Nursin.SH.LLM dengan mewujudkan Bangkep kota Pariwisata,Ikan serta pertanian.
( Victor Reppie – Adhyaksanews )